Cari Artikel

Tuesday, 5 May 2009

MEMBUAT GAMBAR BERJALAN

Seperti pernah kita bahas sebelumnya tentang membuat text berjalan, untuk membuat gambar berjalan kita hanya perlu menambahkan alamat url gambar tesebut. Contoh gambar dibawah ini adalah gambar banner dari blog teman kita. Kodenya seperti dibawah ini :

<marquee direction="up" onmouseover="this.stop()" width="180" onmouseout="this.start()" scrollamount="2" height="200">

<a href="http://bermaindiblog.blogspot.com" target="_blank"> <img border="0" alt="banner02" src="http://i620.photobucket.com/albums/tt284/ppipyo/Banner-002-1.gif"/></a>
<a href="http://freegamerevolution.blogspot.com/" target="_blank"><img border="0" width="155" src="http://i249.photobucket.com/albums/gg207/er_vachum_k/banner_azzalea.gif" title="Download Free PC Game"/></a>

</marquee>

Copy kode dan ganti URL gambar dengan alamat url yang mau di pasang, dan letakkan di blog melalui Layout-->Add a Gadget-->HTML/JavaScript Paste Kode dan Save.



direction="up" bisa diganti down (bergerak turun), left (bergerak ke kiri) dan right (berkerak ke kanan).
width="180" untuk menentukan lebar area
height="200" untuk menentukan lebar area dan
scrollamount="2" untuk menentukan kecepatan gerak.

Hasilnya akan seperti dibawah ini.

banner02

Get This

Artikel Terkait



13 comments:

  1. asik...akhirnya aku tau caranya.
    Banner link anda sudah saya pasang

    ReplyDelete
  2. di cek yah http://gila-naruto.blogspot.com/

    ReplyDelete
  3. Thanks comment and saran-sarannya yah.

    ReplyDelete
  4. nice site....cool...sometime awesome ithink...he3x

    ReplyDelete
  5. keren....
    bisa bel disini tanpa membeli bukunya

    ReplyDelete
  6. Makasih, atas infonya.. sangt bermanfaat.. ;;)

    ReplyDelete
  7. mantaafff.. boss..

    thank's 4 share yaa gan... ;))

    ReplyDelete
  8. cool...............................................................................................

    ReplyDelete
  9. ni la yg saye cari2.. thx a lot.. =)

    ReplyDelete
  10. Makasih infonya ya kawan, sukse utk anda---srikandiberau.blogdetik.com

    ReplyDelete
  11. ane kira gambar berjalan tuh kaya animasi gitu gan... tapi ane jadi tau cara bikin yang ginian. makasih gan... :)

    ReplyDelete
  12. Sudah dibaca ulang-ulang postnya n dipraktekkn,, bisa juga di blog aq,, hehehe. jadi + mantap,,,
    Makasih ya tipsnya,,,

    ReplyDelete